Entries by Galih Pambayun Bimawa

Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas XII Di Sekolah Menengah Atas

Oleh Widi Rahayu Resqi Satyaningrum1, Vivi Leviana2 Abstrak: hambatan yang muncul karena adanya wabah covid-19 sangat memengaruhi seluruh bagian yang ada di Indonesia termasuk dalam dunia Pendidikan. Salah satu solusi untuk menghindari penyebaran wabah adalah dengan dilaksanakannya pembelajaran jarak jauh atau daring. Beberapa sekolah masih dikatakan belum siap dalam menghadapi pembelajaran jarak jauh. Sehingga hal […]

Peran Penting Orang Tua sebagai Fasilitator Pembentukan Pendidikan Karakter Selama Pembelajaran Daring

Oleh Betta Resgita1, Metah Aprilia Ardian2, Moko Faturokhmanto3 Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran penting orang tua dalam pendidikan karakter anak sebagai pengganti guru selama pembelajaran daring di rumah. Penelitian ini berfokus pada peran orang tua dalam pembentukan karakter anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif kualitatif. Data diperoleh dari berbagai […]

PERANAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK MOTIVASI BELAJAR SISWA SMA MUHAMMADIYAH PLERET PADA MASA PANDEMI COVID-19

Oleh Agung Prananto1  Zalik Nuryana2  Abstrak: Dalam hidup ini, kita perlu memiliki motivasi. Sering kali kita mendengar banyak bermunculan motivator-motivator entah dalam acara televisi on air maupun acara-acara off air. Dan tak jarang untuk mengundang motivator-motivator tersebut dibutuhkan banyak biaya karena tingginya jam terbang motivator tersebut. Hal tersebut menggambarkan betapa motivasi sangat dibutuhkan oleh setiap […]

Upaya Penanaman Nilai-Nilai Kebangsaan Melalui Pembelajaran Daring di SMP Muhammadiyah Sanden

Oleh Anang Estu Pribadi, Eli Damayanti, Ainun Fadilah, dan Syifa Siti Aulia Abstrak Kondisi pandemi covid-19 yang mengharuskan sekolah untuk melaksanakan pembelajaran daring berdampak kepada semakin bertambahnya pengguna internet. Pentingnya pembelajaran daring saat ini dituntut untuk tampil maksimal lantaran pembelajaran daring jadi senjata andalan agar kegiatan belajar mengajar tetap menghasilkan output yang sama termasuk dalam […]

Pandemi Covid – 19 Merubah Cara Pandang Mengajar Guru Menjadi Inovatif

Oleh Yuma Zain Latifatul Zahro1*),  Subhan Agustian2, & Sutarman3 Abstrak: Pendidikan di abad 21 ini merupakan momen penting yang terjadi di era revolusi industri 4.0, pendidikan yang harus tetap maju dalam teknologi ini terancam dengan wabah pandemi Corona Virus Diseas (Covid-19) yang terjadi di akhir tahun 2019 hingga penghujung 2020. Sistem pembelajaran pun juga ikut […]

Pandemi Covid – 19 Merubah Cara Pandang Mengajar Guru Menjadi Inovatif

Oleh Yuma Zain Latifatul Zahro1*),  Subhan Agustian2, & Sutarman3 Abstrak: Pendidikan di abad 21 ini merupakan momen penting yang terjadi di era revolusi industri 4.0, pendidikan yang harus tetap maju dalam teknologi ini terancam dengan wabah pandemi Corona Virus Diseas (Covid-19) yang terjadi di akhir tahun 2019 hingga penghujung 2020. Sistem pembelajaran pun juga ikut […]

Motivasi Belajar Siswa SMA Pada Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19

Oleh Arisa Cahyalaili Dalia, Jasmine Hanifah, Ratri Nur Hidayati, M.Pd. B.I. Abstrak: Pandemi Covid -19 membuat perubahan di berbagai bidang, diantaranya bidang pendidikan. Yang menyebabkan pembelajaran dilaksanakan secara daring ( online ). Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, jenis kualitatif. Subjek penelitian ini adalah siswa- siswi kelas XI IPA dan IPS di SMAN 1 Pundong, Bantul, […]

Penggunaan Teknologi Digital Dalam Pembelajaran Daring PABP di SMAN 1 KRETEK

Oleh Septyan Herta Nugroho 1*), Umaimah Al Khoiriyah 2, & Farid Setiawan,3 Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan, prinsip dan peran teknologi digital dalam kegiatan pembelajaran daring. Disimpulkan bahwa Teknologi digital adalah salah satu produk dari berkembanganya sebuah zaman. Pendidikan yang merupakan salah satu faktor dari perkembangan zaman sudah seharusnya menggunakan produk dari hasil […]

Proses Pembelajaran Daring di Sekolah SMK NEGERI 1 PLERET

Oleh Luthfi Azmi Susilo 1*), Ricky Jaka Setyawan2, & Sutipyo R3 Abstrak: Penelitian ini menggambarkan proses pembelajaran daring di SMK Negeri 1 PLERET. Pembelajaran daring merupakan proses pembelajaran yang menggunakan internet dan alat elektronik sebagai medianya. Internet merupakan kompnen yang paling penting dalam kelancaran pembelajaran daring, untuk itu diperlukan jaringan Internet yang stabil agar tujuan […]

EVALUASI PENGGUNAAN WHATSSAP GROUP DAN APLIKASI GOOGLE MEET DALAM PEMBELAJARAN DARING DI SMP N 3 KASIHAN

Oleh Nur Halimah, Rio Pebrian, & Arif Rahman Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemanfaatan whatssap group dan google meet  dalam pembelajaran daring di SMP N 3 KASIHAN, kemudian dapat menjadi bahan evaluasi pihak sekolah dalam penggunaan aplikasi tersebut ditengah pandemi ini. Pembahasan meliputi kelebihan dan kekurangan aplikasi serta evaluasi penggunaan aplikasi dalam pembeljaaran daring […]