Entries by Galih Pambayun Bimawa

Analisis Respon Siswa Terhadap Penggunaan Google Classroom pada Mata Pelajaran PPKn di SMP Muhammadiyah Kasihan

Oleh: Wahyu Setiawan, Ade Ardiansyah, Agus Kurniawan, & Dikdik Baehaqi Arif Abstrak: Adanya pandemi virus corona membuat pembelajaran di persekolahan dilakukan secara daring kegiatan belajar mengajar dilakukan dengan menggunakan media pembelajaran yang dapat menunjang proses pembelajaran. Proses pembelajaran tersebut dilakukan oleh SMP Muhammadiyah Kasihan dengan bantuan google classroom. Tujuan penelitian ini adalah untuk  mengetahui respon […]

Program Kerja Layanan Bimbingan Klasikal SMA Muhammadiyah Bantul

Oleh: Puji Dwi Lestari, Restu Meidiyana,  Raihan Azhar Ibrahim  Abstrak: Bimbingan Klasikal merupakan kegiatan yang diberikan kepada sejumlah pserta didik/konseli dalam satu rombongan belajar dan dilaksanakan dikelas dalam bentuk tatap muka antara guru bimbingan dan konseling atau konselor dengan peserta didik/konseli. Metode bimbingan klasikal antara lain diskusi, bermain peran, dan ekspotisori. Bimbingan klasikal merupakah salah […]

Program Kerja Bimbingan Dan Konseling SMP Negeri 1 Sedayu

Oleh: Rahma Oktriantri,Muhammad Amama Faedloni, Siddiq Alfiyanto Adjie Wibowo Abstrak: Layanan bimbingan dan konseling merupakan proses pemberian bantuan yang diberikan kepada peserta didik secara terus-menerus dengan tujuan peserta didik mampu mencapai kemandirian diri, sehingga peserta didik mampu mengarahkan dirinya sesuai dengan tuntutan keadaan lingkungan sekolah, keluarga dan masyarakat. Dengan adanya layanan bimbingan dan konseling dapat […]

Peran Guru Bimbingan dan Konseling dalam Bullying

Oleh: Arina Bintan Kamilah, Dias Permata Abstrak: Pendidikan membantu dalam mewujudkan generasi yang berkualitas. Kualias yang ingin dicapai masih belum dicapai dnegan baik karena adanya perilaku yang merusak kualitas diri yaitu bullying. Perilaku bullying pada sisa tidak lepas dari tanggung jawab guru BK. Guru BK memliki peranan penting dalam mengatasi dan mencegah perilaku bullying menjadi […]

PENGGUNAAN POHON KARIR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN SELF CONTROL DALAM MENGURANGI PERILAKU AGRESIF SISWA DI SMP MUHAMMADIYAH KASIHAN BANTUL YOGYAKARTA

Oleh: Aghtia mutiara larasati, Jamaludin, Elita agustiani, Agung budi prabowo Abstrak: Latar belakang dalam penelitian ini adalah untuk meningkatkan self control dalam mengurangi perilaku agresif  menggunakan pohon karir siswa di SMP Muhammadiyah Kasihan Bantul  dikarenakan masih rendahnya self control siswa di kelas VII  sehingga diperlukannya layanan bimbingan kelompok media karir untuk meningkatkan self control siswa […]

STRATEGI GURU DALAM MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER KEDISIPLINAN PESERTA DIDIK SELAMA BELAJAR DARI RUMAH (BDR) PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI SD MUHAMMADIYAH SANGONAN III YOGYAKARTA

Oleh Maulid Dhiyai Mubarok, Euis Nikmatul Maullah, Forma Heny Asdaningsih,dan Fitri Indriani Abstrak Dalam membentuk kepribadian peserta didik dilakukan menggunakan strategi tertentu. Dalam hal ini, guru memiliki peran penting dalam menanamkan karakter kedisiplinan kepada peserta didik. Oleh karena itu, guru perlu memiliki starategi khusus dalam menanamkan pendidikan karakter kedisiplinan. Adanya strategi diaplikasikan dalam menanamkan karakter […]

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO INTERAKTIF DALAM SISTEM PEMBELAJARAN DARING DI SD MUHAMMADIYAH SANGONAN III YOGYAKARTA

Oleh Annisa Rizkyta Putri, Itsnaani Nur Halimah, Ahdiatun Nurrahmi, dan Fitri Indriani Abstrak Ruang lingkup penelitian adalah mengenai penerapan Media pembelajaran video interaktif dalam sistem pembelajaran daring di Sekolah Dasar tahun ajaran 2020 – 2021. tujuan penelitian ini mengetahui penerapan media pembelajaran video dalam sistem pembelajaran daring di SD Muhammadiyah Sangonan III Yogyakarta. Metode penelitian […]

Pengembangan Media Monopoli dan Implikasinya dalam Bimbingan dan Konseling

Oleh: Eliza Fitriana, Wulansari Qodriani, Dimas adi prasetyo, Agung budi prabowo Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa media monopoli dan implikasinya di dalam Bimbingan dan Konseling sebagai salah satu media yang menarik yang dapat digunakan dalam layanan informasi. Dapat dimanfaatkan siswa tingkat menengah dan tingkat atas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah […]

ANALISIS PEMANFAATAN WHATSAPP DALAM PEMBELAJARAN JARAK JAUH DI KELAS 5 SD MUHAMMADIYAH SANGONAN 1 YOGYAKARTA Oleh Anggi, Grahita, Selvina, dan Fitri Indriani

Oleh Anggi, Grahita, Selvina, dan Fitri Indriani Abstrak Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan, menganalisis dan mengklarifikasi kondisi pembelajaran daring di kelas 5 SD Muhammadiyah Sangonan I Yogyakarta. Metode yang digunakan adalah observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru belum siap menerapkan pembelajaran e- learning Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa, pembelajaran daring merupakan salah […]

PENGEMBANGAN MEDIA MONOPOLI “MOTIVASI BELAJAR” DAN IMPLIKASINYA DALAM LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK

Oleh: Utari Dwi Perwita Sari, Widya Ayu Artika, Agung budi prabowo Abstrak: Kurangnya pemahaman siswa mengenai Bimbingan dan Konseling di Sekolah menyebabkan pemberian layanan BK oleh Guru BK kurang berjalan secara maksimal. Pemberian layanan Bimbingan dan Konseling pada siswa belum mendapatkan hasil yang diharapkan. Siswa kurang mengetahui tentang pelaksanaan BK serta layanan apa saja yang […]