Entries by Galih Pambayun Bimawa

MOTIVASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN DARING (DALAM JARINGAN) PADA SISWA KELAS 4 SD MUHAMMADIYAH SAMBISARI

Oleh Jumratul Khaidah, Isnadia Putri Iffanisari, Fadhilla Ma’arif, dan Ika Maryani Abstract Education in indonesia is currently experiencing turmoil due ti the emergence of the Covid-19 virus outberak where learning processes are carried out online by all educational institutions. This is ti minisize so that students and teachets are infected with Covid-19. With the online […]

PENGGUNAAN TEKNOLOGI DALAM PEMBELAJARAN DARING DI ERA PANDEMI DI SD MUHAMMADIYAH SLEMAN

Oleh Jihan Permatasari, Nafisa Ramadhana Riyadi, dan Kirana Prama Dewi Abstrak Covid-19 memberikan banyak dampak,salah satu yang terkena dampak adalah sistem pendidikan di tanah air. Pemerintah mengambil langkah dengan program belajar secara online. Pembelajaran online dimaksudkan agar siswa tetap mendapatkan haknya memperoleh ilmu tetapi tetap aman dengan dirumah saja. Pembelajaran tatap muka dialihkan dengan pembelajaran […]

PENGEMBANGAN MEDIA UNO BATANG DAN IMPLIKASINYA DALAM LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK

Oleh: Fiyanka R. Kartika, Nurul Izzah A, Alif  Muarifah Abstrak: Layanan bimbingan dan konseling merupakan suatu proses pemberian bantuan oleh guru BK yang diberikan dengan tujuan peserta didik mampu mencapai kemandirian diri, sehingga peserta didik mampu mengarahkan dirinya sesuai dengan tuntutan keadaan lingkungan sekolah, keluarga dan juga masyarakat. Dengan adanya layanan bimbingan dan konseling ini […]

Jarkoni: Jaringan Konselor Indonesia Sebagai Media Cybercounseling Untuk Meningkatkan Self-Disclosure Siswa Ditengah Pandemi

Oleh Bayu Selo Aji, Irfan Helmy Bachtiar, dan Muya Barida Abstrak Tujuan dari penulisan artikel ini adalah untuk memaparkan solusi berupa membentuk jaringan konselor indonesia sebagai media cybercounseling berbasis aplikasi untuk meningkatkan self disclosure pada siswa ditengah pandemi sekarang ini. Metode kajian menggunakan kajian literatur. Dimana sekarang ini tingkat interaksi siswa terhadap smartphone sangatlah tinggi. […]

ANALISIS MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS I PADA PEMBELAJARAN DARING SELAMA PANDEMIC COVID-19 DI SD MUHAMMADIYAH GIRIKERTO SLEMAN YOGYAKARTA

Oleh: Haerul Amar, Sri Wulandari, Kirana Prama Dewi Abstrak: Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bagaimana kondisi motivasi belajar yang dialami siswa kelas satu sekolah dasar pada masa pandemic covid-19 sekarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dalam bentuk deskriptif, Penelitian dilakukan di SD Muhammadiyah Girikerto Sleman. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan […]

Kemampuan Literasi Anak Usia Dini Di Masa Pandemi Covid-19

Oleh Intan Melani, Rany Maylani, Wiwin Lestari, dan Dwi Hastuti Abstract Early Childhood Education Institutions (PAUD) have a very important role in implementing learning during the Covid-19 pandemic. Both teachers and parents have to make adjustments to learning activities that are usually carried out face-to-face at school, but during the pandemic this is now done […]

KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN GOOGLE CLASSROOM SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DARING DI SD MUHAMMADIYAH TRISIGAN

Oleh Indry Anggreini, Rikho Yudhistira Aditya Rahman, Yudha Eka Sri Atmaja, dan Vera Yuli Erviana Abstrak Penelitian ini untuk mengetahui bagaimana penggunaan google classroom sebagai media pembelajaran di SD Muhammadiyah Trisigan dalam pembelajaran secara daring. Dalam pembelajaran daring, pendidik harus berkreativitas agar dalam pembelajaran daring di masa pandemi ini berjalan sesuai dengan tujuan yang diinginkan. […]

Pengaruh Penggunaan Media Power Point Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas SMA NEGERI 1 BANTUL tahun ajaran 2020/2021

Oleh: Intan Ayu Pangestika, Putri Ani Saumarachmawati, Fajar Fitri Abstract: This study aims to describe the effectiveness of the use of power point media on learning outcomes in social studies subjects for Grade VII students of SMP Negeri 3 Pontianak. With the research problem “how the effectiveness of the use of power point media on […]

IMPLEMENTASI MEDIA ULAR TANGGA DALAM LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK

Oleh Akmalia Siwi Mentari, Fitri Pratiwi, dan Agung Budi Prabowo Abstrak Media ular tangga merupakan salah satu media yang digunakan dalam bimbingan dan konseling yang bisa dimanfaatkan oleh konselor dan peserta didik. Media ular tangga ini bisa digunakan dalam layanan bimbingan dan konseling untuk membantu peserta didik dalam proses pembelajarannya. Metode yang digunakan dalam penelitian […]

Implementasi Layanan Home Visit di SMA Negeri 3 Bantul Pada Masa Pandemi Covid-19

Oleh Melisa Dewi, Ade Rendi Mulyana, dan Wahyu Nanda Eka Saputra Abstrak Dalam kegiatan belajar dari rumah banyak persoalan dan ketertimpangan yang dirasakan langsung oleh peserta didik dan akibatnya banyak kendala yang terjadi diluar ekspektasi. Untuk mengetahui kondisi peserta didik dalam melakukan pembelajaran dari rumah dan hambatan yang terjadi dilakukannya kegiatan kunjungan rumah atau home […]