Entries by Galih Pambayun Bimawa

PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN PEMBENTUKAN KARAKTER PESERTA DIDIK DI SMPN 1 PAJANGAN

Oleh Ovi soviya1, Ayub syafiqurrohman2, Zalik Nuryana3 Abstrak: Pembelajaran PAI menjadi salah satu pembentuk pendidikan karakter. Melalui pembelajaran PAI peserta didik diajarkan aqidah sebagai dasar keagamaannya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriftif. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pembelajaran pendidikan agama Islam dan bagaimana pembentukkan karakter peserta didik. […]

RESPON SISWA KELAS VII MTs MUHAMMADIYAH KASIHAN TERHADAP PEMBELAJARAN DARING MELALUI E- LEARNING

Oleh Dwi Yulianti Ningsih Abstract The Covid 19 pandemic has turned the learning system into afull online system. So that this situation requires all parties, both teaching staff (teachers) and students to adapt tousing the various learning systems available. However, there are alternative ways available and helpful, for example E-Learning because the MTs Muhammadiyah Kasihan […]

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DARING MENGGUNAKAN GOOGLE CLASSROOM DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BAMBANGLIPURO

Oleh Mutiara Hasanah1*), Arief Kurniawan 2, & Afit Istiandaru3 Abstrak: Dalam dunia pendidikan, belajar dapat diartikan sebagai interaksi yang dilakukan di dalam  kelas maupun di luar kelas antara guru dan siswa. Pandemi covid 19 membuat semuanya kacau, salah satunya di sistem pendidikan, yang mengharuskan sekolah untuk libur dan melakukan proses pembelajaran secara daring. Google classroom […]

Pendidikan Karakter Pada Pembelajaran Daring di SMP

Oleh Isma yulia sofiani 1, Yosa Octarina2 Abstrak: Metode tentang Pendidikan Karakter pada masa belajar secara daring untuk memberikanhal yang baru bagi generasi muda cerdas dan berkarakter. Pada masa pademi bisa saja memberikan dampak buruk bagi sistem pendidikan, siswa harus belajar secara Daring dan melakukan aktifitas di rumah untuk mencegah meluasnya wabah covid19, Dalam pendidikan […]

EFEKTIVITAS WHATSAPP-GRUP SEBAGAI PLATFORM PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Oleh Faradina Nilam Zulfa 1*), M. Alfiansyah 2, & Suparman3 Abstrak: Penelitian yang bertujuan untuk mengetahui keefektifan whatsapp-grup sebagai platform kegiatan pembelajaran jarak jauh yang dilakukan di SMP Muhammadiyah 1 Pundong dengan metode analisis data sekunder berupa nilai hasil PTS siswa. 39,80% rata-rata hasil nilai PTS siswa ketika pembelajaran tatap muka, serta 42,87% rata-rata hasil […]

ANALISIS MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MENGGUNAKAN E-LEARNING DI MTS MUHAMMADIYAH KASIHAN

Oleh Roza Julia Lestari1*), Trisna Muharyati 2, & Rusmining3 Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh infromasi mengenai motivasi belajar matematika siswa selama pembelajaran daring menggunakan E-Learning pada kelas VII MTs Muhammadiyah Kasihan tahun ajaran 2020/2021. Penelitian ini dilakukan dengan metode pengisian kuesioner, dengan target populasi seluruh siswa kelas VIII MTs Muhammadiyah Kasihan. Sampel yang diambil […]

Penanaman Sikap Nasionalisme oleh Guru PPPKn di SMP Negeri 1 Bantul di Masa Pandemi Covid-19

Oleh Dilar Zekar Wilantara, Maulida Hestina Indrawati, Muhammad Yusuf Effendi, dan Trisna Sukmayadi Abstract Nationalism is the awareness of membership in a nation in a nation that has the potential to jointly achieve, maintain and perpetuate the identity, integrity, prosperity and strength of the nation, in this case the attitude of nationalism in the momentum […]

Penerapan Metode Simulasi Sosiodrama Dalam Pembelajaran Materi Teks Eksplanasi: Fenomena Sosial Sebagai Upaya Meningkatkan Kepedulian Sosial Pada Siswa

Oleh Galuh Lara Yudhistira1*) Abstract: This article discusses the application of the sociodrama simulation method in learning material on social phenomena contained in explanatory texts. The analytical techniques used in writing this article are: (1) Understanding sociodrama methods well, (2) Reading material about explanatory texts carefully, (3) recording data that has been found (4) Making […]

Analisis Implementasi Pembelajaran Sistem Daring Selama Masa Pandemi Covid-19 Di SD Muhammadiyah Kayen

Oleh Dewi Anggraini, Selva Evian Deka, Tia Widyaningrum, dan Laila Fatmawati Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana bentuk implementasi pembelajaran daring di Sd Muhammadiyah Kayen selama pandemi covid-19. Faktor pendukung dan penghambat guru maupun siswa dalam melaksanakan pembelajaran daring dimasa pandemi. Kata Kunci: Implementasi, pembelajaran daring, pandemi covid-19