Hasil Yudisium Pilmapres Tingkat UAD tahun 2023

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Berikut adalah Hasil Yudisium Pilmapres Tingkat UAD Tahun 2023 :

No Nama NIM Program Studi Prestasi
1 Oktaviani Nur Istiqomah 2115024330 Ilmu Hukum Juara 1
2 Nona Carolina 2115029186 Kesehatan Masyarakat Juara 2
3 Yulia Gesti Merkuri 2115009015 PPKN Juara 3
4 Hilda Hidayatun Nafi’ah 2115001130 Bimbingan dan Konseling Harapan 1
5 Narendra Bramantyo K. R. 2100025017 Sastra Indonesia Harapan 2
6 Annisa Fatati Rahmah 2100003056 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Finalis
7 Tazkiya Auliya Azfin 2100001003 Bimbingan dan Konseling Finalis
8 Bayu Aji 2215019264 Teknik Industri Finalis
9 Muhammad Reza Saputra 2100019105 Teknik Industri Finalis
10 Chalda Bhakti Jelika 2115022040 Teknik Elektro Finalis
11 Nenden Wulan Septianning Tiyas 2115003065 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Finalis
12 Eka Marcella 2100011301 Manajemen Finalis
13 Lathifah Apriana Putri 2115070032 Bisnis Jasa Makanan Finalis
14 Gesilia Wilmanda 2115030305 Ilmu Komunikasi Finalis
15 Zidna Navela Kamelia 2200028042 Bahasa dan Sastra Arab Finalis
16 Agis Zalfa Verenua Nur Rizqy 2200026084 Sastra Inggris Finalis
17 Astrid Silpa Ivanka 2115070031 Bisnis Jasa Makanan Finalis
18 Mawarni 2238020016 Teknik Kimia Finalis
19 Muhammad Nurul Faiz 2200013246 Psikologi Finalis
20 Rizqi Amalia Firdaus 2100023225 Farmasi Finalis
21 Amelia Putri Darwiyani 2115032098 Perbankan Syariah Finalis
22 Dwi Kartika Indriani 2100023165 Farmasi Finalis
23 Annas Putra Maulana 2100014010 Fisika Finalis
24 Dinda Aisyah Rizqianingrum 2200013086 Psikologi Finalis
25 Foni Acita 2200024381 Ilmu Hukum Finalis
26 Ivani Kartika Cahyani Putri 2115019115 Teknik Industri Finalis
27 Nisa Nur Khairiyyah 2200013360 Psikologi Finalis
28 Marhama Hasana 2211106035 Sistem Informasi Finalis
29 Dimas Maheswara Permana 2100010031 Ekonomi Pembangunan Finalis
30 Nasywa Putri Salsabila 2200023094 Farmasi Finalis
31 Irma Irgiani 2200034085 Kedokteran Finalis
32 Putri Septiana 2215029291 Kesehatan Masyarakat Finalis
33 M. Danian 2200034057 Kedokteran Finalis

Juara I, II, dan III akan diseleksi lebih lanjut untuk diikutsertakan dalam Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah V Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2024.

Demikian Pengumuman ini kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

 

Rektor

ttd

Dr. Muchlas, M.T.

 

Lampiran:

SK PILMAPRES 2023-2024

PENDAFTARAN PEMILIHAN MAHASISWA BERPRESTASI 2023

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kami sampaikan pengumuman kepada mahasiswa aktif, bahwa Biro Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Ahmad Dahlan akan menyelenggarakan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tingkat UAD Tahun Akademik 2023/2024, dalam rangka Milad UAD ke-63 serta menghadapi Pemilihan PILMAPRES tingkat Wilayah dan Nasional Tahun 2024.

Adapun ketentuan seleksi Pilmapres adalah sebagai berikut :

A. PERSYARATAN PESERTA

  1. Mahasiswa aktif UAD semester 3 atau 5 (dibuktikan dengan fotokopi KTM) dan berusia maksimal 22 tahun pada 1 Januari 2024
  2. IPK minimal 3,75 (dibuktikan dengan Transkrip Akademik)
  3. Unduh dan mengisi Form Biodata terlampir
  4. Membuat GK/PI
  5. Aktif mengikuti kegiatan ekstra/intra kurikuler (ditunjukkan dengan sertifikat/piagam/surat keterangan/surat keputusan/bukti lainnya)
  6. Diutamakan memiliki prestasi di tingkat internasional/nasional serta memiliki bukti yang valid atas prestasi tersebut.
  7. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris aktif dan pasif.
  8. Memiliki wawasan tentang Sustainable Development Goals (SDGs) dan topik terkini.
  9. Memiliki kemampuan berpikir kritis, kerjasama, kreatif, inisiatif, kepemimpinan, peduli, dan dapat berkomunikasi dengan baik.
  10. Pengumpulan berkas ke form pendaftaran paling lambat Senin, 20-11-2023

 

B. TATAKALA DAN TIMELINE PILMAPRES UAD 2023

KEGIATAN HARI TANGGAL KETERANGAN
Sosialisasi PILMAPRES Selasa, 24-10-23 Zoom Meeting dan YT BIMAWA UAD
Pendaftaran Peserta Pilmapres Senin, 30-10-23 s.d. Senin, 20-11-23 https://s.id/PendaftaranPilmapresUAD2023
Seleksi Pilmapres Tingkat Fakultas Selasa, 21-11-23 s.d. Sabtu, 25-11-23 Prodi/Fakultas
Pengumuman Fakultas Senin, 27-11-23 Prodi/Fakultas
Pengumpulan SK Pemenang Fakultas Peringkat 1,2,3, Khusus FKIP 1 s.d. 5 dan Konfirmasi Ulang Juara Pilmapres Fakultas Kamis, 30-11-23 https://s.id/KonfirmasiJuaraFakultasPilmapresUAD23
TM Pilmapres se-UAD Sabtu, 09-12-23 Offline
Pelatihan : Bahasa Inggris (Pagi) dan Wicara Publik (Siang) Jumat, 15-12-23
Pelatihan : Penulisan GK/PI (Pagi), Presentasi GK/PI (Siang), dan CU (Sore) Sabtu, 16-12-23
Seleksi Univ : Presentasi GK PI Hari 1 Senin, 18-12-23
Seleksi Univ : Presentasi GK PI Hari 2 Selasa, 19-12-23
Seleksi Univ : Bahasa Inggris, Verifikasi CU, dan Wawancara Rabu, 20-12-23
Seleksi Univ : Psikotes Kamis, 21-12-23
Pengumuman Sabtu, 30-12-23 https://bimawa.uad.ac.id

 

C. HADIAH BAGI PEMENANG

  • Juara I : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp. 1.500.000
  • Juara II : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp. 1.000.000
  • Juara III : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp. 750.000
  • Harapan I : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp. 500.000
  • Harapan II : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp. 400.000
  • Finalis : Piagam Finalis, Uang Pembinaan Rp. 200.000

D. NARAHUBUNG

0895-8086-06080 (OSCOM-Dhita Pratama Putra)

0877-4359-2489 (BIMAWA-Tatun)

 

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

 

 

LAMPIRAN :

Hasil Yudisium Pilmapres Tingkat UAD Tahun 2022

HASIL YUDISIUM PILMPARES TINGKAT UAD
TAHUN 2022

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Berikut adalah Hasil Yudisium Pilmapres Tingkat UAD Tahun 2022 :

No Nama NIM Program Studi Prestasi
1 Dhita Pratama Putra 2000014003 Fisika Juara 1
2 Elinsia Tahana Prananti 2000003081 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Juara 2
3 Nuri Cholidah Hanum 2015001076 Bimbingan dan Konseling Juara 3
4 Saniatul Arnikmah Asmuni 2000004030 Pendidikan Bahasa Inggris Harapan 1
5 Nalendra Putra Firdaus 2000030114 Ilmu Komunikasi Harapan 2
6 Dwi Herdila Cahyani Putri 2015024184 Ilmu Hukum Finalis
7 Shohihuzzihni 2000026026 Sastra Inggris Finalis
8 Salsabila Safitri 2000017070 Biologi Finalis
9 Alfika Triayuningtiyas 2015006029 Pendidikan Matematika Finalis
10 Lathifah Apriana Putri 2115070032 Bisnis Jasa Makanan Finalis
11 Nona Carolina 2115029186 Ilmu Kesehatan Masyarakat Finalis
12 Atika Silma Daima 2000070038 Bisnis Jasa Makanan Finalis
13 Narendra Brahmantyo 2000025107 Sastra Indonesia Finalis
14 Mirsatun Khasanah 2015006031 Pendidikan Matematika Finalis
15 Ali Fatchurrohman 2000027011 Ilmu Hadits Finalis
16 Dian Ariyani 2015011219 Manajemen Finalis
17 Imam Mahdi 2100020049 Teknik Kimia Finalis
18 Astrid Silpa Ivanka 2115070031 Bisnis Jasa Makanan Finalis
19 Yolanda Waldatul Marwa 2000020058 Teknik Kimia Finalis
20 Na’imatul Aufa 2000023169 Farmasi Finalis
21 Aliz Zulis Al Hurni 2000024215 Ilmu Hukum Finalis
22 Afifah Hasna Fauzia 2000023245 Farmasi Finalis
23 Luk Luk Annisatul Mufida 2000010091 Ekonomi Pembangunan Finalis
24 Wulan Suci Fitrianingsih 2000013311 Psikologi Finalis
25 Carissa Araminta 2000036013 Gizi Finalis
26 Bunga Bilbina Rizkika 2000029239 Ilmu Kesehatan Masyarakat Finalis
27 Erla Wulan Safitri 2000024308 Ilmu Hukum Finalis
28 Qoni’ah Musallamah 2000031276 Pendidikan Agama Islam Finalis
29 Mahia Nasywa Paramesti 2100013002 Psikologi Finalis
30 Farhan Adyaqsa Prihatmadi 2000023084 Farmasi Finalis
31 Novita Ciptari Ramadhani 2000013312 Psikologi Finalis

Juara I, II, dan III akan diseleksi lebih lanjut untuk diikutsertakan dalam Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah V Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2023.

Demikian Pengumuman ini kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Rektor

ttd

Dr. Muchlas, M.T.

 

Lampiran :

SK No. 348 tentang Penetapan Mahasiswa Berprestasi Tingkat UAD

Pendaftaran Pilmapres 2022

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kami sampaikan pengumuman kepada mahasiswa aktif, bahwa Biro Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Ahmad Dahlan akan menyelenggarakan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tingkat UAD Tahun Akademik 2022/2023, dalam rangka Milad UAD ke-62 serta menghadapi Pemilihan PILMAPRES tingkat Wilayah dan Nasional Tahun 2023.

Adapun ketentuan seleksi Pilmapres adalah sebegai berikut :

A. PERSYARATAN CALON PILMAPRES

  1. Mahasiswa aktif UAD semester 3 atau 5 (dibuktikan dengan fotokopi KTM) dan berusia maksimal 22 tahun pada 1 Januari 2023 yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  2. IPK minimal 3,50 (dibuktikan dengan Transkrip Akademik)
  3. Unduh dan mengisi Form Biodata terlampir
  4. Membuat Gagasan Kreatif (GK) / Produk Inovatif (PI) yang belum dipublikasikan/diikutsertakan pada lomba. Penulisan GK/PI sesuai panduan terlampir
  5. Aktif mengikuti kegiatan ekstra/intrakurikuler (ditunjukkan dengan sertifikat/piagam/surat keterangan/surat keputusan)
  6. Diutamakan memiliki prestasi di tingkat internasional/nasional
  7. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris aktif dan pasif
  8. Pengumpulan berkas ke Fakultas selambat-lambatnya tanggal 20 November 2022

 

B. TATAKALA PEMILIHAN PILMAPRES TINGKAT UAD 2021/2022

No Jenis Kegiatan Waktu Tempat
1 Sosialisasi dan Pendaftaran Mahasiswa 24 Oktober – 20 November 2022
2 Seleksi Pilmapres Tingkat Fakultas 23-30 November 2022 Prodi/Fakultas
3 Pengumuman Hasil Seleksi Tingkat Fakultas 1 Desember 2022 Prodi/Fakultas
4 Pengumpulan SK Penetapan Juara Fakultas Peringkat 1,2,3 khusus FKIP 1 s.d. 5 dan Konfirmasi Ulang Juara Pilmapres Fakultas 2 – 4 Desember 2022 https://s.uad.id/KonfirmasiJuaraPilmapresFakultas2022
5 Pelatihan Presentasi dan English Speaking Sesi 1 13 Desember 2022 Ruang Serbaguna Lt. 10 Kampus 4 UAD
6 Pelatihan Presentasi dan English Speaking Sesi 2 14 Desember 2022 Ruang Serbaguna Lt. 10 Kampus 4 UAD
7 Verifikasi Capaian Unggulan 19 Desember 2022 Online
8 Wawancara 19 Desember 2022 Ruang Kaca Sebelah Barat Lt. 10 Kampus 4 UAD
9 Tes Presentasi Gagasan Kreatif / Produk Inovatif 20 Desember 2022 Ruang Sidang Lantai 3 Kampus 2A
10 Tes Presentasi Gagasan Kreatif / Produk Inovatif 21 Desember 2022 Ruang Kaca Sebelah Barat Lt. 10 Kampus 4 UAD
11 Tes Psikotes Tertulis 23 Desember 2022 Ruang Serbaguna Lt. 10 Kampus 4 UAD
12 FGD Psikotes 23 Desember 2022 Ruang Microteaching 4 dan 5 Gedung Lab. Terpadu Lantai 6 Kampus 4 UAD
13 Tes Kemampuan Bahasa Inggris 24 Desember 2022 Ruang Microteaching 4 dan 5 Gedung Lab. Terpadu Lantai 6 Kampus 4 UAD
14 Pengumuman Hasil Pilmapres Tingkat Universitas 30 Desember 2022 https://bimawa.uad.ac.id

 

C. HADIAH BAGI PEMENANG

Juara I   : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.500.00

Juara II : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.000.000

Juara III : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp    750.000

Peringkat IV s.d. XXXV        : Piagam Finalis Tingkat Universitas, Uang Pembinaan Rp 200.000

 

D. Narahubung

0821-3329-4179 (Hotline 1)

0858-4800-0871 (Hotline 2)

0877-4359-2489 (Hotline 3)

 

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Yogyakarta, 27 Oktober 2022

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni,

ttd

Dr. Gatot Sugiharto, S.H., M.H.

NIY 60040500

Lampiran:

Surat Pengantar Pilmapres Tingkat UAD >>Klik disini<<

Link Pendaftaran : https://s.uad.id/PendaftaranPilmapresUAD2022

Template Biodata : https://s.uad.id/FormBiodataPilmapresUAD2022

Pedoman Penulisan GK/PI : https://s.uad.id/PedomanPenulisanGagasanKreatif-ProdukInovatif

Link Konfirmasi Ulang Juara Pilmapres Tingkat Fakultas : https://s.uad.id/KonfirmasiJuaraPilmapresFakultas2022

Buku Pedoman Pilmapres : https://s.uad.id/PedomanPilmapresTahun2022

Hasil Yudisium Pilmapres Tingkat UAD Tahun 2021

HASIL YUDISIUM PILMPARES TINGKAT UAD
TAHUN 2021

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Berikut adalah Hasil Yudisium Pilmapres Tingkat UAD Tahun 2021 :

No Nama NIM Prodi Peringkat
1 Zaenab Amatillah Rodhiyya 1900001133 Bimbingan dan Konseling Juara 1
2 Umair 1911004092 Pendidikan Bahasa Inggris Juara 2
3 Adiffa Fikri Diansyah 1900019096 Teknik Industri Juara 3
4 Rizky Alida 1900026186 Sastra Inggris Harapan 1
5 Dhita Pratama Putra 2000014003 Fisika Harapan 2
6 Isah Fitriani 1900029224 Ilmu Kesehatan Masyarakat Finalis
7 Syaima’ Rihan Fasyir 2000023031 Farmasi Finalis
8 Faiyana Nurul Arrifqi 1900034010 Kedokteran Finalis
9 Hesti Khofifah 2000036138 Gizi Finalis
10 Selma Nissa Budi Iftiyastuti 1900034006 Kedokteran Finalis
11 Retno Damarina 1900024240 Ilmu Hukum Finalis
12 Shaffanisa Noor Haqqani 1900023017 Farmasi Finalis
13 Benta Lenggar 1900017017 Biologi Finalis
14 Marina Indah Prasasti 1900018053 Teknik Informatika Finalis
15 Fiina Ilhami Salsabila 1900029238 Ilmu Kesehatan Masyarakat Finalis
16 Radhiatul Utami Handayani 1900023276 Farmasi Finalis
17 Thalia Diva Prameswari 1900034017 Kedokteran Finalis
18 Khusnul Nur Vaizi 1900024223 Ilmu Hukum Finalis
19 Nabila Yuanita 1900026269 Sastra Inggris Finalis
20 Danang Rizky Fadila Amanta 1900024212 Ilmu Hukum Finalis
21 Aulia Afada 1900032122 Perbankan Syariah Finalis
22 Anatasya Ristu Pratiwi 1900002007 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Finalis
23 Muti’Ah Rahmah 1900017054 Biologi Finalis
24 Desi Ramadhani. R 1900010154 Ekonomi Pembangunan Finalis
25 Indah Sinawang Cahyani 1900070004 D4 – Bisnis Jasa Makanan Finalis
26 Devi Ayu Rahmawati 1900031308 Pendidikan Agama Islam Finalis
27 Viki Fadhilah 1911331033 Pendidikan Agama Islam Finalis
28 Arif Muhammad Akbar 1900013052 Psikologi Finalis
29 Nafa Naili Fauziah 2011008035 Pendidikan Biologi Finalis
30 Muhammad Syakhish Fadhil 2000013101 Psikologi Finalis
31 Agus Fajrin 1900020107 Teknik Kimia Finalis
32 Kulsum Misnawati 2000011270 Manajemen Finalis
33 Hanastiti 2000013282 Psikologi Finalis
34 Rizky Dwinanti 1900012186 Akuntansi Finalis
35 Miftahul Ichlas 1914002050 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Finalis
36 Bagas Al Fajri 1900026028 Sastra Inggris Finalis

Demikian Pengumuman ini kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Rektor

ttd

Dr. Muchlas, M.T.

Pilmapres 2021

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kami sampaikan pengumuman kepada mahasiswa aktif, bahwa Biro Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Ahmad Dahlan akan menyelenggarakan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tingkat UAD Tahun Akademik 2021/2022, dalam rangka Milad UAD ke-61 serta menghadapi Pemilihan PILMAPRES tingkat Wilayah dan Nasional Tahun 2022.

Adapun ketentuan seleksi Pilmapres adalah sebegai berikut :

A. PERSYARATAN CALON PILMAPRES

  1. Mahasiswa aktif UAD semester 3 atau 5 (dibuktikan dengan fotokopi KTM) dan berusia maksimal 22 tahun pada 1 Januari 2022 yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  2. IPK minimal 3,50 (dibuktikan dengan Transkrip Akademik)
  3. Unduh dan mengisi Form Biodata terlampir
  4. Membuat Karya Tulis Ilmiah yang belum dipublikasikan/diikutsertakan pada lomba. Penulisan Karya Tulis Ilmiah sesuai panduan terlampir
  5. Aktif mengikuti kegiatan ekstra/intrakurikuler (ditunjukkan dengan sertifikat/piagam/surat keterangan/surat keputusan).
  6. Diutamakan memiliki prestasi di tingkat internasional/nasional.
  7. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris aktif dan pasif.
  8. Memiliki kepribadian yang baik (dengan surat keterangan dari Fakultas).
  9. Pengumpulan berkas ke Fakultas selambat-lambatnya tanggal 20 November 2021

 

B. TATAKALA PEMILIHAN PILMAPRES TINGKAT UAD 2021/2022

No Jenis Kegiatan Waktu Tempat
1 Sosialisasi dan Pendaftaran Mahasiswa ke TU Fakultas masing-masing 22 Oktober – 20 November 2021 Prodi/Fakultas
2 Seleksi Pilmapres Tingkat Fakultas 23 – 27 November 2021 Prodi/Fakultas
3 Pengumuman Hasil Seleksi Tingkat Fakultas 1 Desember 2021 Prodi/Fakultas
4 Pengumpulan Berkas Juara Fakultas Peringkat 1,2,3 khusus FKIP 1 s.d. 5 2 – 4 Desember 2021 Bimawa
5 Pendaftaran Online Juara Pilmapres Fakultas 2 – 4 Desember 2021 https://s.uad.id/PendaftaranPilmapresUAD2021
6 Pelatihan Communication Skill 7 Desember 2021

(pukul 07:00 sd 17:00 WIB)

Ruang Serbaguna Lantai 10 Kampus 4 UAD
7 Pelatihan Teknik Presentasi & English Speaking
8 Tes Wawancara dan Presentasi 9 – 10 Desember 2021
9 Tes Kepribadian dan Tes Psikologi 10 Desember 2021
10 Tes Kemampuan Bahasa Inggris 11 Desember 2021
11 Tes Presentasi Karya Tulis 14 – 15 Desember 2021
12 Pengumuman Hasil Pilmapres Tingkat Universitas 19 Desember 2021 https://bimawa.uad.ac.id

 

C. HADIAH BAGI PEMENANG

Juara I   : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.500.00

Juara II : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.000.000

Juara III : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp    750.000

Peringkat IV s.d. XXXV        : Piagam Finalis Tingkat Universitas, Uang Pembinaan Rp 200.000

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Yogyakarta, 14 Oktober 2021

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni,

ttd

Dr. Gatot Sugiharto, S.H., M.H.

NIY 60040500

Lampiran :

  1. Pendaftaran Juara Pilmapres Fakultas ke UAD
  2. Form Biodata Pilmapres
  3. Pedoman-Penulisan-Karya-Tulis-Ilmiah

Pilmapres 2021: Izza Qorina FK UAD Raih Peringkat 4 Nasional

Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) ISMKI merupakan suatu program kerja dari bidang Medical Education and Profession (MEP) ISMKI Indonesia yang berfungsi sebagai sarana untuk memberikan apresiasi atas pencapaian yang telah diraih oleh mahasiswa-mahasiswa hebat di seluruh Fakultas Kedokteran Indonesia. Program kerja ini akan mendata, menjaring dan menyeleksi kader-kader mahasiswa berprestasi dari setiap institusi di Indonesia dan akhirnya menetapkan Mahasiswa Berprestasi tingkat Nasional melalui serangkaian proses seleksi. Mahasiswa yang akhirnya terpilih sebagai Mahasiswa Berprestasi Nasional ISMKI akan mendapat piagam dan penghargaan atas pencapaian yang telah diraih dan dapat mengharumkan nama institusi yang bersangkutan.

Pada tahun 2021 Pilmapres ISMKI dilaksanakan dengan time schedule sebagai berikut :

1-30 Juni 2021 pendaftaran mapres ISMKI
8-30 Juli 2021 Seleksi Tahap 1 (seleksi berkas)
17 Juli 2021  pengumuman 8 Finalis Mapres yang lolos ke seleksi tahap II
18 Juli-18 Agust 2021 seleksi tahap II (pengumpulan karya tulis
4 September 2021  Seleksi Tahap II Final (Presentasi Karya & Pengumuman Mapres Terpilih 2021) pada Rakornas (Rapat Koordinasi Nasional) 2021.

Pemilihan Mapres ISMKI 2021 diselenggarakan secara daring melalui media “Zoom Meeting” pada kegiatan akbar ISMKI yaitu Rakornas (Rapat Koordinasi Nasional) 2021, dengan tahapan. Pertama, Tingkat Fakultas: mengumpulkan CV yang akan diseleksi oleh pihak fakultas untuk nantinya dipilih 1 wakil fakultas kedokteran UAD untuk maju mengikuti seleksi tingkat nasional. Kedua, Tingkat nasional yang terdiri dari 2 tahap seleksi yaitu :

 

Seleksi Tahap I

Seleksi Tahap I merupakan seleksi berkas yang diikuti oleh seluruh peserta Pemilihan Mapres ISMKI 2021

Kelengkapan Berkas :

  • Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 dibuktikan
  • dengan lampiran transkrip nilai semester terakhir
  • Melampirkan Curriculum Vitae
  • Melampirkan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM)
  • Surat rekomendari dari Wakil Dekan Kemahasiswaan
  • Surat rekomendasi dari BEM/LEM/PEMA yang ditandatangi oleh ketua BEM/LEM/PEMA
  • Melampirkan sertifikat prestasi akademik/non akademik yang diraih selama di jenjang Perguruan Tinggi (Maksimal 15 sertifikat dengan ketentuan tiap prestasi akademik/non akademik maksimal 8)

*Apabila melampirkan sertifikat/piagam penghargaan lebih dari ketentuan, maka akan dinilai berdasarkan tahun perolehan terakhir.

*Keaktifan organisasi/kepanitiaan termasuk dalam kategori prestasi non akademik.

 

Seleksi Tahap II

Seleksi Tahap II merupakan babak final Pemilihan Mapres ISMKI 2021 yang diikuti oleh 8 peserta yang lolos seleksi tahap I yang merupakan perwakilan institusi dan wilayah ISMKI (ISMKI Wilayah 1-4).

Tugas

  • Membuat karya tulis ilmiah dengan tema “Kepemimpinan & Intelektual: Mitra untuk Meningkatkan Kepatuhan Masyarakat Mengenai Kesehatan untuk Mencapai Indonesia Sehat”.

Gambaran Umum Hari –H

  • Presentasi karya tulis ilmiah.
  • Analisis Studi Kasus dengan tema “Masa Depan Calon Dokter Indonesia ditengah Pandemi Covid-19”

 Alhamdulillahirobbilalamin, UAD menjadi satu-satunya PTS yang berhasil menjadi finalis dan menduduki peringkat 4 nasional pada Pilmapres ISMKI 2021.

Pilmapres 2020

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kami sampaikan pengumuman kepada mahasiswa aktif, bahwa Universitas Ahmad Dahlan (UAD) akan menyelenggarakan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tingkat UAD Tahun Akademik 2020/2021, dalam rangka Milad UAD ke-60 serta menghadapi Pemilihan PILMAPRES tingkat Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah V DIY tahun 2020.

 

Adapun ketentuan seleksi Pilmapres sbb:

A. PERSYARATAN CALON PILMAPRES

  1. Mahasiswa aktif UAD semester 3 atau 5 (dibuktikan dengan fotokopi KTM) dan berusia maksimal 22 tahun pada 1 Januari 2020 yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  2. IPK minimal 3,50 (dibuktikan dengan Transkrip Akademik)
  3. Unduh dan mengisi Form Biodata terlampir
  4. Membuat Karya Tulis Ilmiah yang belum dipublikasikan/diikutsertakan pada lomba. Penulisan Karya Tulis Ilmiah sesuai panduan terlampir
  5. Aktif mengikuti kegiatan ekstra/intrakurikuler (ditunjukkan dengan sertifikat/piagam/surat keterangan/surat keputusan).
  6. Diutamakan memiliki prestasi di tingkat internasional/nasional.
  7. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris aktif dan pasif.
  8. Memiliki kepribadian yang baik (dengan surat keterangan dari Fakultas).
  9. Pengumpulan berkas ke Fakultas selambat-lambatnya tanggal 26 Oktober 2020

B. TATAKALA PEMILIHAN PILMAPRES TINGKAT UAD 2020/2021

No Jenis Kegiatan Waktu Tempat
1 Sosialisasi dan Pendaftaran Mahasiswa ke TU Fakultas masing-masing 19 September – 26 Oktober 2020 Prodi/Fakultas
2 Seleksi Pilmapres Tingkat Fakultas 28 Oktober – 2 November 2020 Prodi/Fakultas
3 Pengumpulan Berkas Juara Fakultas Peringkat 1,2,3 khusus FKIP 1 s.d. 5 18-19 November 2020 BIMAWA
4 Pendaftaran Online Juara Pilmapres Fakultas http://bit.ly/PendaftaranPilmapresUAD2020
5 Pelatihan Comunication Skill 23 November 2020 (pukul 07:00 sd 17:00 WIB) Ruang Sidang Utama Kampus 1 UAD
6 Pelatihan Teknik Presentasi & English Speaking
7 Tes Wawancara dan Presentasi 27-28 November 2020
8 Tes Kepribadian dan Tes Psikologi 1-3 Desember 2020
9 Tes Kemampuan Bahasa Inggris
10 Tes Presentasi Karya Tulis
11 Pengumuman Hasil Pilmapres Tingkat Universitas 14 Desember 2020 https://bimawa.uad.ac.id

C. HADIAH BAGI PEMENANG

Juara I        : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.500.000,00

Juara II      : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.000.000,00

Juara III    : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp    750.000,00

Peringkat IV s.d. XXXV: Piagam Finalis Tingkat Universitas, Uang Pembinaan Rp 200.000,00

 

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Yogyakarta, 19 September 2020

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni,

ttd

Gatot Sugiharto, S.H., M.H.

Lampiran

  1. Pendaftaran Juara Pilmapres Fakultas ke UAD
  2. Form-Biodata-Pilmapres
  3. Pedoman-Penulisan-Karya-Tulis-Ilmiah

Pilmapres 2019

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kami sampaikan pengumuman kepada mahasiswa aktif, bahwa Universitas Ahmad Dahlan (UAD) akan menyelenggarakan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) tingkat UAD Tahun Akademik 2019/2020, dalam rangka Milad UAD ke-59 serta menghadapi Pemilihan PILMAPRES tingkat Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah V DIY tahun 2020.

 

Adapun ketentuan seleksi Pilmapres sbb:

A. PERSYARATAN CALON PILMAPRES

  1. Mahasiswa aktif UAD maksimal semester 5 (dibuktikan dengan fotokopi KTM) dan berusia maksimal 22 tahun pada 1 Januari 2020 yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  2. IPK minimal 3,50 (dibuktikan dengan Transkrip akademik yang disahkan Fakultas)
  3. Unduh dan mengisi Form Biodata yang ada di web http://bimawa.uad.ac.id/pilmapres2019.
  4. Membuat Karya Tulis Ilmiah yang belum dipublikasikan/diikutsertakan pada lomba. Penulisan Karya Tulis Ilmiah sesuai panduan di web http://bimawa.uad.ac.id/pilmapres2019.
  5. Aktif mengikuti kegiatan ekstra/intrakurikuler (ditunjukkan dengan sertifikat/piagam/surat keterangan/surat keputusan).
  6. Diutamakan memiliki prestasi di tingkat internasional/nasional.
  7. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris aktif dan pasif.
  8. Memiliki kepribadian yang baik (dengan surat keterangan dari Fakultas).
  9. Pengumpulan berkas ke Fakultas selambat-lambatnya tanggal 12 Oktober 2019

B. TATAKALA PEMILIHAN PILMAPRES TINGKAT UAD 2019/2020

C. HADIAH BAGI PEMENANG

Juara I        : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.500.000,00

Juara II      : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp 1.000.000,00

Juara III    : Trophy, Piagam, Uang Pembinaan Rp    750.000,00

Peringkat IV s.d. XV: Piagam Finalis Tingkat Universitas, Uang Pembinaan Rp 200.000,00

 

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Yogyakarta, 18 September 2019

a.n. Rektor

Wakil Rektor III,

ttd

Dr. Abdul Fadlil, M.T.

Lampiran

  1. Pendaftaran Juara Pilmapres Fakultas ke UAD
  2. Form-Biodata-Pilmapres-2019_2020
  3. Pedoman-Penulisan-Karya-Tulis-Ilmiah

Pilmapres 2018